Hari Pertama kali di Prakerin di BLC Telkom Klaten

Assalamualaikum wr.wb.
                              Image result for BLC Telkom Klaten

Disini saya memulai debut saya prakerin di BLC telkom Klaten
Sebenarnya saya sudah datang di BLC Telkom Klaten ini sejak senin sore namun saya mualai masuk hari selasa ,saya akan menceritakan pengalaman saya saat pertama kali prakerin di BLC Telkom Klaten ini.
Pada hari pertama saya di BLC ,kesan pertama yaitu adalah yang saya rasakan kalau teman teman disana itu ramah ramah ,kenapa saya bilang begitu karena saya melihat bahwa teman teman disana saling menghormati dan menghargai ,diBLC lebih mengedepan kan yang namanya Berkarakter ,tapi ilmu dan ketrampilan juga tak kalah penting .

Ketika pertama kali saya datang ke BLC saya dan teman teman dari SMK N 1 Sawit yang berjumlah  4 orang termasuk saya yang juga Prakerin di sana ,kami langsung di hadap kan dengan pendiri sekaligus pembimbing Prakerin di BLC yang akrab dikenal sebagai Mbah Sura Dhemit,kami sedikit diajak wawancara tentang latar belakang kami ingin Prakerin di BLC dan beberapa pertanyaan lainya

Hari pertama kami Prakerin kami belum tau bagaimana mekanisme PKL di BLC alhasil kami hanya duduk sambil mendengarkan teman teman lainya presentasi mengenai apa yang telah mereka pelajari ,tak lama kemudian kami berempat di panggil maju kedepan untuk perkenalan diri, kami disuruh memperkenalkan
1.Nama
2.Sekolah Asal
3.Kejuruan
4.Hobi
5.Cita cita
6.Latar Belakang Prakerin di Blc Telkom Klaten ini
7.Kesan Pertama

Kami juga di lempari pertanyaan dari teman teman seputar Prakerin di BLCdan kejuruan kami,
ada beberapa pertanyaan jebakan dari eman teman yang sudah lama prakerini di sana yaitu "Apaitu komputer?" dan Sistem operasi apa yang diPakai di sekolah kami saat kamin menjawab komputer adalah alat yang digunakan untuk membantu pekerjaan manusia, kami pun lang sung di teriaki "PACUULLL...!!!" akhir sesi perkenalan kami di suruh melakukan semacam tradisi yaitu meniup sebuah benda cindramata aneh dari papua yang ternyata setelah kami browsing itu adalah sebuah Koteka.

Instalasi Linux Mint
Setelah kami memperkenalkan diri kami diajari bagaimana cara instal Linux di laptop kami masing masing .Ternyata menginstal OS Linux lebih rumit dibandingkan menginstal windows yang selama ini di ajari di sekolah ,kususnya pada saat pembagian partisi ,disana kami diarah kan untuk menggunakan teknologi secara sehat ,salah satu nya yaitu dengan menggunakan OS yang
asli dan bukan bajakan salah satunya menggunakan OpenSource yaitu Linux Mint dan Linux yang lainya.
Hari Pertama kali di Prakerin di BLC Telkom Klaten Hari Pertama kali di Prakerin di BLC Telkom Klaten Reviewed by Unknown on Agustus 02, 2017 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.