Konfigurasi Static NAT

Configurasi Static NAT



Assalamualaikum wr.wb

Pendahuluan

Disini saya akan mengkonfigurasi static NAT

Pengertian 

NAT statis adalah pemetaan satu ke satu alamat dalam dan alamat luar. NAT statis
memungkinkan perangkat eksternal untuk memulai koneksi ke perangkat internal
menggunakan alamat publik yang di tetapkan secara statik. 

Latar Belakang

Supaya kita tau bagaimana cara mengkonfigurasi Static NAT

Maksud Dan Tujuan

Untuk mempelajari Konfigurasi Static NAT

Hasil Yang Diharapkan

Agar kita bisa mengkonfigurasi Static NAT

Alat Dan Bahan

 1. Laptop
 2. file topologi jaringan static NAT

Jangka Waktu Pelaksanaan

Tidak ada 1 jam

Tahapan Pelaksanaan

1. buka cisco packet tracer > file> open topologinya 
2. lalu masuk ke global config dan ikuti cara seperti di bawah ini 

3. Nah kalau sudah seperti contoh di atas , lalu kita PING apakah sudah sukses apa belom 
4. selesai, karna hanya itu konfigurasinya.

Hasil Yang Di Dapat

Dapat melakukan konfigurasi dengan teliti dan benar

Referensi

Wassalamualaikum wr.wb
Konfigurasi Static NAT Konfigurasi Static NAT Reviewed by Unknown on Oktober 06, 2017 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.